Tidak terasa beberapa bulan kegiatan prakerin (magang) siswa telah berlalu, saatnya para siswa peserta magang kembali ke sekolah guna melanjutkan kegiatan belajar dikelas tentunya. Terlihat beberapa siswa mengakhiri kegiatan magangnya dengan syukuran dengan pihak lembaga yang ditempati dan tidak juga serah terima kenang-kenangan dari pihak sekolah yang wakili oleh bapak Arif Latifudin selaku Kepala Program Keahlian RPL dan juga bapak Tikmanto selaku Kepala Program Keahlian TKR.
Tinggalkan Komentar